Tips memotret makanan

KameraInside - Tips Memotret Makanan. Buat anda pecinta kuliner pasti anda hampir setiap bulan atau bahkan setiap minggu akan berburu kuliner. Bagi anda yang narsis mungkin sudah jadi kebiasaan untuk memotret makan yang dihidangkan. Tetapi biasanya hasil potretan anda tidak sesuai dengan yang diinginkan. Maka disini KameraInside memaparkan beberapa tips dan trik memotret makanan.


Tips dan Trik Memotret Makanan




          1. Siapkan kamera anda. Sebaiknya memotret makanan jangan terlalu lama setelah disajikan karena makanan tersebut masih terlihat fresh. Karena jika terlalu lama, maka ditakutkan makanan akan terlihat tidak fresh dan kurang mengundang selera. 

          2. Pilihlah posisi pemotretan yang paling bagus atau posisi yang dapat menggugah selera. Saran saya jangan memotret makanan tersebut terlalu tinggi tetapi usahakan memotret makanan tersebut serendah mungkin. Ini dapat mendapatkan detail yang tajam.


          3. Gunakan background yang netral. Warna putih contohnya, warna putih bisa mengimbangi warna yang colorfull dari objek yang dipotret. Dan ini juga dapat menghasilkan efek mewah.

          4. Karena fotografi kerat kaitannya dengan cahaya maka perhatikan efek pencahayaannya. Biasanya memotret makanan di tempat indoor atau di dalam ruangan, maka cahaya sangat diperlukan untuk ini. Dan pastikan arah cahaya bukan dari depan objek namun dari belakang dan samping. 

          5. Detail objek. Detail objek adalah unsur utam untuk memotret makanan. Misal jika anda memotret steak maka usahakan bekas panggangan steak yang berbentuk garis-garis tersebut harus detail atau jelas. Ini akan menambah keindahan foto tersebut.



          6. Yang terakhir adalah finishing yaitu pengeditan foto. Edit foto tentang pencahayaannya jika belum maksimal dan potonglah foto tersebut sehingga makan tadi mendominasi frame. 


Cukup mudah bukan untuk memotret makanan dengan bagus. Selamat mencoba!
Kunjungi terus Kamera Inside dan Info Camera.


Keyword :
- Cara memotret makanan
- Cara Food Photography

- Cara memotret food fotografi 


Artikel terkait :
Tips memotret makanan Tips memotret makanan Reviewed by Rizal Rizkikhan on 03:46:00 Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.